Kamis, 21 Mei 2009

METAMORFOSELF TRIO AMIGOS X SIEMPRE

Masih inget dong ama serial telenovela anak yang di putar di SCTV beberapa tahun yang lalu..? Yup.. bener banget..! AMIGOS X SIEMPRE!! Ketika anak-anak di indonesia bener-bener "gila" amigos. Segala yang berbau amigos bakalanjadi lahan jualan yang laris manis. Dari majalah yang membahas para pemain amigos, sampai pernak-pernik yang berbau amigos. Gak ada alasan juga sih buat para remaja saat itu gak suka serial telenovela ini, pasalnya ceritanya yang seru ala anak-anak, di tambah bumbu-bumbu cinta di kalangan anak-anak bakalan membuat lo gak beranjak dari depan TV. Di tambah lagi dengan wajah ganteng dan cantik dari anak-anak AMIGOS X SIEMPRE

Kali ini kita akan membahas tiga pemain utama dari serial AMIGOS ini. Pastinya langsung inget ama Ana(BELINDA PEREGRIN SCHULL); sang pewaris tunggal kaluarga VIDAL. Pedro(MARTIN RICCA), si pangeran yang datang untuk menyelamat Ana dan keluarga Vidal. Dan tentunya anak yang paling nyebelin di sekolah VIDAL; SANTIAGO(CHRISTOPER UCKERMAN).
Setelah beberapa tahun berselang para trio amigos x siempre ini juga udah bertambah umurnya alias udah pada beranjak dewasa.

MARTIN RICCA as PEDRO
Martín Alejandro Ricca Peirone yang lahir di Cordoba, Argentina pada December 17 1985 ini sudah menyuaki dunia tarik suara sejak umurnya empat tahun. Dan karirnya di dunia hiburan di mulai ketika di dan dua kakak laki-laki yang lain yang juga menyuakai dunia tarik suara bernyanyi bersama pada satu pesta karabat orang tuanya, dam secar tak sengaja salah satu produser rekaman di Mexico mendengar Martin bernyanyi, dan menawarkan kontrak rekaman di mexico. Di Mexico Martin pun mendapatkan tawaran bermain serial TV, yaitu El diario de Daniela.
Dan sejauh ini Martin sudah menelurkan empat album solo. Waw,,.. two thumbs up deh buat Martin....





BELINDA as ANA
Belinda lahir di Madrid, Spain pada August 15, 1989 dari pasangan Ignacio Peregrin dan Belinda Schull. Dia punya adik laki-laki bernama Ignacio. dia belajar di mexican school yang bernama Francés Hidalgo. Dia keturunan camputan Spanish dan French , her ibu nya asal French dan ayahnya adalah Spanish. Keluarganya pindah ke Mexico City, Mexico ketika dia berumur 4 tahun. Belinda menunjukan bakatnya pada bidang tarik suara , dan acting ketika berumur 10 tahun. Serial pertama Belinda adalah Amigos X Siempre, yang di produksi oleh Televisa in Mexico.Serial telenovela kedua nya adalah Aventuras en el Tiempo,yang di pasangkan dengan Christopher Uckermann(Santiago). Tahun 2006 Belinda belinda kembali menunjukan talentany adi bidak peran pada Disney Channel Original Movie The Cheetah Girls 2 meminkan peran sebagai Marisol. Premiere nya di adakan pada August 25, 2006 dan menarik 8.1 jura penonton. Belinda menyumbangkan 4 lagu pada The Cheetah Girls 2 Soundtrack, album di releas pada August 15, 2006 di tempatkan di peringkat #5 on the Billboard 200 dan terjual sebanyak 1.4juta kopy di U.S.







Wahhh tambah cuantiiikkk ya... wah.. kayaknya Madam Thalia Siap-siap nih bakalan di geser ama Belinda..

CHRISTOPER UCKERMAN as SANTIAGO DEL VALLE
Christopher Uckermann lahir pada tanggal 21 oktobr tahun 1986 di mexico ini sekatang di kenal sebagai seorang pencipta lagu kawakan sekaligus penyanyi plus aktor muda berbakat yang di elu-elu kan oleh kaum hawa. Dan dia juga tergabung dalam grup boy vocal RDB.





Waw it's so much different eh?? jauh beda ya ama tampang dia waktu di Amigos X Siempre... Dan tadi gua kan juga dah bilang kalo ni anak sekarang punya grup vocal yang di kasi tajuk RDB. Ni dia..



Christoper udah wara wiri di layar kaca TV lokal Mexico udah sejak umur 2 tahun!!! Cowok cool pecinta skateboarding ini punya sederet telenovela yang di bintanginya, dan semuanya sukses abiss... nih dia..

Di tahun 1999 dia mendapat kesempatan tampil di serial anak El diario de Daniela,sebuah telenovela ank yang sangat sukses di Mexico. Dan kemudan dia bermain di Amigos X Siempre di tahun 2000, dengan penyanyi asal spanyol;Belinda. Di tahun 2001 dia bermain dan sekaligus menilus lagu untuk soundtrack telenovela Aventuras En El Tiempo.Dan lagi-lagi ia di pasangkan dengan Belinda Peregrin Schuul.
Ini deretan telenovela yang pernah di bintanginya..:

El diario de Daniela (1999) as Christopher
Amigos X Siempre! (2000) as Santiago del Valle
Aventuras En El Tiempo (2001) as Ángel del Huerto
Amy, la niña de la mochila azul (2004) as Ronaldo.
Rebelde (2004-2006) as Diego Bustamante
Lola Erase Una Vez(2007) as Himself
RBD: La Familia (2007) as Ucker


Dan kaluuntuk karir bermusiknya sejauh ini Crhistoper udah meluncurkan sebanyak 5 album :
2004: Rebelde
2005: Nuestro Amor
2006: Celestial
2007: Empezar Desde Cero
2009: Para Olvidarte De Mí

Waw sukses deh buat Santiago Del Valle

Demikian METAMORFOSELF ini gua buat, semoga aja bisa membangkitkan kembali memori para AMIGOS X SIEMPRE mania...

3 komentar:

  1. makasih ya.. aku kangen berat .. haha

    BalasHapus
  2. ande aj filmya di puter lagi...tambah asyik tuh,,, kangen banget...

    BalasHapus
  3. kalo download filmnya ada nggak yaaa???
    ada yg bisa kasih tau situsnya nggak??

    BalasHapus